Follow Us:
01:21 WIB - Inflasi Nias Lampaui 6 Persen, Pengamat Ekonomi Sumut Soroti Rapuhnya Ketahanan Pangan | 17:51 WIB - Gaji PNS Jadi Naik di 2026? Ini Kata Purbaya | 16:58 WIB - APMR-B desak Kejati tetapkan Ilyas Sayang sebagai Tersangka dalam kasus dugaan Tipikor Tahura | 11:30 WIB - Terbengkalai Proyek Pembangunan Jalan Desa, Menimbulkan Pertanyaan di Kalangan Masyarakat Nemnemleleu, ada apa? | 11:34 WIB - Ketua PJI Bangka Belitung Feryandi Jadi Moderator Literasi Energi Tentang PLTN | 11:07 WIB - Bupati Kep. Mentawai Hadiri Ibadah Natal Sekaligus Serahkan Bantuan kepada Jemaat di Dua Gereja Kecamatan Sikakap
/ Otomotif / Berikut Komponen Mobil Esemka Yang Disuplay Perusahaan Lokal /
Berikut Komponen Mobil Esemka Yang Disuplay Perusahaan Lokal
Kamis, 05 September 2019 - 19:12:27 WIB

TERKAIT:
   
 
JAKARTA -- Mobil Esemka adalah produk mobil hasil rakitan siswa-siswa Sekolah Menengah Kejuruan yang bekerja sama dengan institusi serta industri dalam negeri dan beberapa perusahaan lokal dan nasional.

Menurut Presiden Direktur Esemka Eddy Wirajaya, saat ini sebagian besar telah menggunakan komponen yang disuplay dari perusahaan lokal.
Bak dan chassis (PT INKA),
Blok mesin dan blok transmisi (PT Cikarang Persada Manufacturing),
Dashboard dan setir (PT Usra Tampi),
Radiator (PT Tokyo Radiator Selamat Sempurna),
Kaca Depan (PT Armada Indah Agung Glass),
Ban (PT Gajah Tunggal),
Bak/Kargo (ACC Bawen Karoseri dan PT INKA), Pelumas (Pertamina).

Oil filter dan Fuel Filter dibuat oleh PT Selamat Sempurna,
Accu (PT Nippress Energi Otomotif),
Air Filter (PT Duta Nichindo Pratama),
Knalpot (Catur Karya Manunggal),
Jok (Bawen Karoseri),
Starter Assy (Fuller Autoparts Indonesia),
Per Daun (Indospring),
Shock Breaker (Samudra Luas Paramacitra), dan masih banyak lagi.

Bagian-bagian atau part mobil itu kini dipakai untuk memproduksi mobil Esemka Bima, pick up bermesin 1,2 liter dan 1,3 liter. "Mesinnya sendiri sudah standar Euro 4," ungkapnya.



Sumber: tempo.co


Berita Lainnya :
  • Inflasi Nias Lampaui 6 Persen, Pengamat Ekonomi Sumut Soroti Rapuhnya Ketahanan Pangan
  • Gaji PNS Jadi Naik di 2026? Ini Kata Purbaya
  • APMR-B desak Kejati tetapkan Ilyas Sayang sebagai Tersangka dalam kasus dugaan Tipikor Tahura
  • Terbengkalai Proyek Pembangunan Jalan Desa, Menimbulkan Pertanyaan di Kalangan Masyarakat Nemnemleleu, ada apa?
  • Ketua PJI Bangka Belitung Feryandi Jadi Moderator Literasi Energi Tentang PLTN
  • Bupati Kep. Mentawai Hadiri Ibadah Natal Sekaligus Serahkan Bantuan kepada Jemaat di Dua Gereja Kecamatan Sikakap
  • Denda Damai: Paradigma Baru Pemberantasan Korupsi?
  • SuksesTaja Raker Akhir Tahun IKTS Tahun 2025
  • Paus Leo XIV Tekankan Perdamaian di Natal Perdana
  •  
    Komentar Anda :
       
     
    PT. Jean Seputar Indonesia
    Copyright © 2017